Rasa takut akan munculnya permasalahan kulit dengan menggunakan Make Up seringkali menghantui perasaan wanita Indonesia.
Aprilskin paham bahwa Anda
sudah lelah mencoba berbagai cara
namun hasilnya gitu-gitu aja dan mengecewakan..
Perubahan hormon yang terjadi di saat remaja menimbulkan berbagai permasalahan pada kulit wajah. Untuk itu, cara merawat kulit penting diperhatikan.
Begitu pula jika Anda sudah berusia diatas 30 tahun, kulit Anda memerlukan kandungan khusus karena lapisan kulit sudah berubah..